Ulangan Tengah Semester

Senin, 25 April 2011

BUO
1. Istilah teknik instalasi linux yang memungkinkan user melakukan browsing internet sambil melakukan instalasi adalah...
2. Untuk memilih semua instalasi pada mikrotik adalah tekan tombol...
3. Media instalasi mikrotik adalah harddisk, chip pada routerboard, dan ...
4. Secara default, partisi awal yang dibuat linux adalah ...
5. Pada debian, pilihan instalasi agar berjalan pada basis teks saja adalah ...
6. Langkah konfigurasi awal untuk membuat dhcp server adalah ip address, gateway, dan ... sebelum membuat pool DHCP
7. Setting terakhir dari instalasi jaringan debian adalah ...
8. Setting terakhir dari instalasi jaringan mikrotik adalah ...
9. Hasil dari instalasi web server pada debian adalah ...
10. Hasil dari instalasi setting mikrotik adalah ...

BUNO
1. Sebutkan 5 jenis cara instalasi software jaringan! ...
2. Jelaskan cara instalasi DHCP server pada debian ...
3. jelaskan cara instalasi hotspot pada mikrotik ...
4. Sebutkan 3 trouble yang sering terjadi pada hasil instalasi debian ...
5. Sebutkan 2 trouble yang sering terjadi pada instalasi mikrotik..

Jawaban
untuk melihat jawaban ,silahkan download
READ MORE - Ulangan Tengah Semester

LAPORAN PRAKERIN

Judul : Scanning dan Sistem Digitalisasi
Tempat : Kantor Imigrasi Bogor
Disusun oleh :
 -Dwi Sukma Wijayanti
  -Fatimah
  -Kamil Ali Al Kahfi
Kelas : XI-TKJ-1
Sekolah SMKN 1Cibinong

Ane mau simpen berkas laporan prakerin.klo mo liat silahkan di download
READ MORE - LAPORAN PRAKERIN

Mikrotik

Senin, 07 Februari 2011

– Siapkan PC,

– Di server / PC minimal 2 ethernet, 1 ke internet dan 1 lagi ke Network local

– Burn Source CD Mikrotik OS masukan ke CDROM

– Boot dari CDROM





Gambar diatas adalah menu awal pada penginstallan Mikrotik .pada gambar diatas terdapat paket yang tersedia ,jika anda ingin menginstall semuanya tekan “a” .




Untuk memulai penginstallan tekan tombol “i”,Tekan tombol “y” lalu menuggu sebentar untuk penginstallan







Setelah penginstallan ,Tekan tombol Enter maka Pc akan meReboot .


Setelah penginstallan ,masuk pada menu untuk login.karena baru terinstall maka username dan password default. Maka username = admin sedangkan password dibiarkan kosong.



Setelah login maka akan muncul menu seperti ini.


 Lalu untuk mengetahui interface ketik “interface pr” .



Karena interface belun set maka diganti yang pada awalnya ethernet1/2 diganti dengan wan dan lan.



lalu masuk kembali ke interface pr untuk melihat ethernet yang sudah di ubah
 
 
 
 
  Masukan ip addres pada dua ethernet ,seperti contoh :
1).pada wan (ethernet1) masukan IP kelas C  (hanya contoh)
2).pada lan (ethernet2) masukan IP kelas B (hanya contoh)





Untuk mengetahui ip yang sudah dimasukin ketik ip addres print seperti pada digambar.




Lalu masukan IP Route Gateway



Lalu set dan masukan IP DNS sesuai ISP




Lalu setting firewall seperti pada gambar diatas





 Lalu masuk ke IP firewall nat print , jika muncul sepeti gambar diatas maka setting berhasil.





Setting DHCP ketik perintah “IP DHCP-Server setup” lalu akan muncul DHCP server interface untuk meminta ethernet mana yang akan dibuat DHCP. Lalu akan muncul IP mana saja yang dapat dipakai pada pc yang ada.



ya.....  hanya itu saja!!!
maaf bila banyak kurangnya......

READ MORE - Mikrotik